- DESA KALIURIP KAMPUNG ARSIP PERTAMA DI KABUPATEN PURWOREJO
- PJs. BUPATI PURWOREJO KUNJUNGI KANTOR KECAMATAN BENER
- PJs. BUPATI PURWOREJO MENYERAHKAN BERITA ACARA PELEPASAN HAK ATAS TANAH WAKAF MASJID NURUL HUDA DESA WADAS TERDAMPAK BENDUNGAN BENER
- UPACARA PERINGATAN HARI KESAKTIAN PANCASILA KECAMATAN BENER
- CORE VALUE ASN : BERAKHLAK
- SANGGAR KERAJINAN BAMBU MEKARSARI DESA KETOSARI IKUTI FESTIVAL UMKM DAN PELAYANAN PUBLIK KABUPATENN PURWOREJO
- KASI PEMDES KECAMATAN BENER MONITORING PERCEPATAN PELUNASAN PBB DI DESA SIDOMUKTI
- CAMAT BENER HADIRI PENINGKATAN KAPASITAS PKD JELANG PEMILUKADA 2024
- PENYERAHAN HADIAH PELUNASAN PBB DESA NGASINAN
- APEL PAGI HARI SENIN OPD KECAMATAN BENER
BINTEK PENGUATAN KAPASITAS PANGAWAS PEMILU DESA/KELURAHAN KECAMATAN BENER
PEMILU 2024
Bener. Pengawas Pemilu Kecamatan Bener yang di ketua oleh Nur Susanto Cahyo Purnomo menyelenggarakan bintek Penguatan Kapasitas Pengawas Pemilu Kelurahan/Desa se Kecamatan Bener, Jum'at (20/092024) di Kedai Satu Satu Purworejo. Bintek di Ikuti oleh Pengawas Pemilu Desa/Kelurahan (PKD) se Kecamatan Bener Tahun 2024.
Hadir dalam Bintek tersebut 3 orang komisioner Panwaslu Kecamatan Bener, Camat Bener Vivin Suryandari Feriyani, S.STP.MM, bersama anggota Forkopimcam Bener, Danramil Kapten Inf. Amat Kurdi, Kapolsek Bener AKP. Budi Supriyatno, SH, Koordinator Sekretariat panwaslu Kecamatan Bener Bambang Surtiyanto, S.Si. M.Acc, dan Komisioner Bawaslu Kabupaten Purworejo. selaku Nara Sumber.
Bintek penguatan bagi Panwaslu Desa di berikan bertujuan untuk memberikan bekal pengetahuan dalam melakukan pengawasan Pemilu Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati di Kabupaten Purworejo utamanya di Kecamatan Bener. Mengingat bahwa tantangan pelanggaran pemilu semakin terbuka lebar dengan model dan karakter yang semakin meningkat. (Bener Super)