- MUSDES PENETAPAN APBDES TA 2025 DESA SENDANGSARI
- MUSDES PENETAPAN APBDES TA 2025 DESA KALIBOTO
- MUSDES PENETAPAN APBDES TA 2025 DESA BLEBER
- MUSDES PENETAPAN APBDES TA 2025 DESA PEKACANGAN
- MUSDESUS KPM BLT DD 2025 DESA KETOSARI
- APEL PAGI HARI SENIN OPD KECAMATAN BENER
- MUSDESUS PENETAPAN KPM BLT DD DESA KEDUNGLOTENG
- STUDY TIRU PEMERINTAH DESA SE KECAMATAN BENER KE BALKONDES WANUREJO BOROBUDUR
- MUSDESUS PENETAPAN KPM BLT DD DESA MAYUNGSARI
- MUSDESUS PENETAPAN KPM BLT DD DESA JATI
PEMERINTAH DESA KALIWADER JAJAKI PENGEMBANGAN KOMODITI PORANG KE MADIUN
PENGEMBANGAN PETANIAN PORANG
Keterangan Gambar : Camat Bener Agus Widiyanto, S.IP.M.Si dampingi study banding gapoktan Kaliwader ke Peatani Porang Madiun
Bener, Guna menjajaki pengembngan komoditi Porang Kelompok tani Desa Kaliwader dengan diprakarsai Pemerintah Desa Kaliwader melaksanakan study banding ke Desa Sumber Bendo Kecamatan Saradan Kabupaten Madiun Jawa Timur. 50 Anggota Gapoktan yang di dampingi secara langsung oleh Camat Bener Agus Widiyanto, S.IP. Kepala Desa Kaliwader, unsur BPD, dan anggota Gapoktan begitu antusias mengikuti penjelasan ketua Petani Porang Cerdas Indonesia (PPCI) Martono.
Ketuan PPCI madiun ini menjelaskan perihal dunia pertanian porang berikut prospek kedepannya yang begitu mernjanjikan. Camat Bener dalam sambutannya sangat mendukung semangat kelompok petani Desa Kaliwader untuk mendalami dan mengembangkan komoditi porang di desanya, dirinya berharap langkah yang ditempuh oleh petani Kaliwader ini nantinya bisa ditularkan kepada kelompok tani lain, sehingga memberikan pengarhb bagi peningkatan ekonomi petani. (nur.070)