SUPANGAT WARGA DESA SUKOWUWUH TERIMA BANTUAN DARI PEMDA PURWOREJO DAN BAZNAS PURWOREJO
PENYERAHAN BANTUAN LONGSOR

By ADMIN 24 Jan 2022, 12:07:16 WIB Pemum Trantib
SUPANGAT WARGA DESA SUKOWUWUH TERIMA BANTUAN DARI PEMDA PURWOREJO DAN BAZNAS PURWOREJO

Bener. Jumat 21 Januari 2022 Pemerintah Daerah Kabupaten Purworejo dan Baznas Purworejo menyerahkan bantuan tanah longsor warga Desa Sukowuwuh Supangat yang beralamatkan di RT 04 RW 04 dusun Watubelah , Desa Sukowuwuh Kecamatan Bener Kabupaten Purworejo. Atas nama Pemdes Sukowuwuh Kepala Desa Sukowuwuh Muhkhamim menyampaikan terima kasih kepada Pemda Purworejo dan Baznas Purworejo, serta Camat Bener atas kepedulian dan bantuan terhadap warganya. Dalam peneyrahan bantuan tersebut didampingi oleh Kasi Trantib Kecamatan Bener Adi Saptono, Kepala Desa Sukowuwuh, dan ketua RT setempat. (nur,070)



Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment