
- BUPATI PURWOREJO BERIKAN PENGHARGAAN BAGI RELAWAN DONOR DARAH SUKARELA PMI KABUPATEN PURWOREJO
- PEMERINTAH KABUPATEN PURWOREJO GELAR KEGIATAN SOSIALISASI SOP PERLINDUNGAN PEREMPUAN DAN ANAK
- SOSIALISASI PENYUSUNAN RPUM DAN PENYELENGGARAAN PERIZINAN BERUSAHA BERBASIS RISIKO
- KEPALA DESA KARANGSARI MELANTIK PERANGKAT BARU KAUR UMUM DAN PERENCANAAN SERTA KASI KESEJAHTERAAN.
- SEKRETARIS KECAMATAN BENER HADIRI SOSIALISASI PERCEPATAN POSBAKUM
- KASUBBAG UMPEG HADIRI PENYWRAHAN SK MUTASI PNS
- UPACARA PERINGATAN HARI KESAKTIAN PANCASILA TAHUN 2025 KECAMATAN BENER
- WORKSHOP MITIGASI BENCANA SATPOL PP DAN DAMKAR KABUPATEN PURWOREJO
- JUMAT BUGAR DENGAN SENAM SEHAT BERSAMA
- PRAKOM MUDA KECAMATAN BENER IKUTI PEMBINAAN DISIPLIN JIWA KORSA DAN WASBANG
GUNA MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN, PEMERINTAH DESA TERIMA PELATIHAN SIMADE ONLINE
PELATIHAN SIMADE ONLINE

Keterangan Gambar : Peserta dari perwakilan desa mengikuti bintek aplikasi SIMADE online
Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang pelayanan publik, mengamanatkan kewajiban lembaga pemerintah untuk terus meningkakan pelayanan kepada masyarakat. Guna mewujudkan dunia pelayanan masyarakat Pemerintah Kecamatan Bener memfasilitasi pelatihan aplikasi layanan SIMADE (Sistim Informasi Managemen Administrasi Desa) bagi 28 Pemerintah Desa se Kecamatan Bener. Adapun pelaksanaan bintek ini berkerjasama dengan PT Multi Soft dari Daerah Istimewa Yogyakarta selaku narasumber.
Pelatihan dilaksanakan selama 4 hari mulai hari senin 2 sampai dengan 5 September 2019. Pelatihan di bagi menjadi 4 cluster masing cluster 7 desa, dengan narasumber Kustanto dari CV Multisoft Yogyakarta. Acara di buka oleh Sekretaris Kecamatan Bener Nurfiana, S.STP, dalam sambutannya mengatakan bahwa aplikasi SIMADE sangat penting untuk meningkatkan kinerja pemerintah desa utamanya dibidang pelayanan masyarakat sebagaimana diamanatkan undang-undang. Oleh karena itu kepada peserta agar dapat memanfaatkan bintek ini secara maksimal agar nantinya dapat di aplikasikan di desa. (nur.070)